Repository Universitas Andalas

Partisipasi Masyarakat dalam Pelestarian Satwa Langka Studi Kasus pada Masyarakat Nagari Sungai Pinang, Kecamatan XI Koto Tarusan

Yondra, Yondra (2008) Partisipasi Masyarakat dalam Pelestarian Satwa Langka Studi Kasus pada Masyarakat Nagari Sungai Pinang, Kecamatan XI Koto Tarusan. Other thesis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.

[img]
Preview
PDF (Partisipasi Masyarakat dalam Pelestarian Satwa Langka Studi Kasus pada Masyarakat Nagari Sungai Pinang, Kecamatan XI Koto Tarusan) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (445Kb) | Preview

Abstract

Dalam upaya pelestarian lingkungan diperlukan adanya partisipasi masyarakat dalam merencanakan dan melaksanakan pengelolaan lingkungan. Nagari Sungai Pinang yang bentang alamnya merupakan daerah pesisir memiliki potensi alam berupa laut dan hutan. Hutan nagari Sungai Pinang merupakan habitat bagi puluhan satwa langka yang keberadaannya terancam punah. Masyarakat nagari Sungai Pinang juga mcmiliki nilai-nilai budaya dalam pelestarian hutan, dengan menjaga hutan tetap lestari dan menjamin kelestarian satwa yang ada didalamnya.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Antropologi
Depositing User: girl 123 456
Date Deposited: 12 May 2011 06:59
Last Modified: 12 Oct 2011 07:07
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/10463

Actions (login required)

View Item View Item