Sudarwantara, Danny (2009) PELAKSANAAN PERJANJIAN PEMBORONGAN REHABILITASI RUANGAN PKMRS RUMAH SAKIT STROKE NASIONAL BUKITTINGGI ANTARA CV. KARYA MERDEKA DENGAN RSSN BUKITTINGGI. Other thesis, Fakultas Hukum..
|
PDF ( PELAKSANAAN PERJANJIAN PEMBORONGAN REHABILITASI RUANGAN PKMRS RUMAH SAKIT STROKE NASIONAL BUKITTINGGI ANTARA CV. KARYA MERDEKA DENGAN RSSN BUKITTINGGI)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (399Kb) | Preview |
Abstract
Perjanjian pemborongan merupakan salah satu perjanjian yang sangat sering kita temui dalam praktek di masyarakat, baik untuk kepentingan sarana dan prasarana pemerintah, kepentingan bisnis dunia usaha, maupun untuk kepentingan pribadi orang-perorangan. Pada dasamya pelaksanaan perjanjian pemborongan itu berpedoman pada ketentuan perundang-undangan yang ada, pada Kitab undang- undang Hukum Perdata, Undang-undang Nomor 18 Tahun 1999 tentang Jasa Konstruksi, dan untuk proyek yang dibiayai pemerintah (bersumber dari dana APBN/APBD), berpedoman pada aturan yang lebih khusus yaitu Keputusan Presiden Republik lndonesia Nomor 80 Tahun 2003 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan barang/jasa Pemerintah.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Unit atau Lembaga: | Fakultas Hukum > Hukum |
Depositing User: | SSi Resta Yanda |
Date Deposited: | 01 May 2011 01:06 |
Last Modified: | 01 May 2011 01:06 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/10638 |
Actions (login required)
View Item |