Repository Universitas Andalas

PELANGGARAN HAK CIPTA LAGU MINANG DI KOTA PADANG

Adha, Dian Praja Aidil (2009) PELANGGARAN HAK CIPTA LAGU MINANG DI KOTA PADANG. Other thesis, Fakultas Hukum..

[img]
Preview
PDF (PELANGGARAN HAK CIPTA LAGU MINANG DI KOTA PADANG) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (590Kb) | Preview

Abstract

Hak cipta merupakan hak ekslusif yang diberikan oleh pemerintah untuk mengatur penggunaan hasil karya cipta atau ciptaan. Pemerintah telah melindungi hasil karya cipta pencipta dari berbagai bentuk tentang pelanggaran hak cipta dengan Undang-Undang Nomor 19 tahun 2002 Tentang Hak Cipta. Salah satu yang dilindungi adalah hak cipta lagu. Pelanggaran hak cipta merupakan perbuatan memperbanyak dan mengumumkan hasil karya cipta tanpa izin dari pencipta dan produser rekaman sebagai pemegang hak terkait.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 01 May 2011 01:02
Last Modified: 01 May 2011 01:02
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/10681

Actions (login required)

View Item View Item