Repository Universitas Andalas

RANCANG BANGUN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO (PLTMH) SUNGKAI KELURAHAN KAPALO KOTO DAN LAMBUNG BUKIK PADANG (Perancangan Panel Kontrol Pembagi Beban)

Fitrah, Hendra Kurnia (2008) RANCANG BANGUN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO (PLTMH) SUNGKAI KELURAHAN KAPALO KOTO DAN LAMBUNG BUKIK PADANG (Perancangan Panel Kontrol Pembagi Beban). Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF (RANCANG BANGUN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO (PLTMH) SUNGKAI KELURAHAN KAPALO KOTO DAN LAMBUNG BUKIK PADANG (Perancangan Panel Kontrol Pembagi Beban)) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (229Kb) | Preview

Abstract

Pembangkit listrik tenaga mikrohidro (PLTMH). Suatu pembangkit listrik skala kecil yang memanfaatkan energi potensial air menjadi energi mekanis memutar turbin yang diteruskan ke generator sehingga menghasilkan daya listrik berskala kecil.Tujuan pembuatan PLTMH adalah untuk memanfaatkan sumber air sehingga menghasilkan energi listrik, memenuhi kebutuhan dan kekurangan energi listrik di daerah terpencil,menentukan jenis panel yang digunakan pada PLTMH. Jenis panel yang digunakan adalah panel distribusi 3 fasa, yang berfungsi untuk membagi daya output keluaran, panel ini dapat membagi output keluaran sampai dengan ratting maksimal 10 kw. Penentuan kapasitas panel dapat dilihat dari komponen yang dipakai, jenis komponen yag dipakai : Breaker 60A, MCB 25A ,trafo CT.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 19 Apr 2011 09:01
Last Modified: 07 Oct 2011 04:36
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/11140

Actions (login required)

View Item View Item