Repository Universitas Andalas

Uji Efek Teratogenitas Merkaptodimetur Terhadap Mencit Putih Betina

Rusfa, Dewi (2008) Uji Efek Teratogenitas Merkaptodimetur Terhadap Mencit Putih Betina. Other thesis, Fakultas Farmasi.

[img]
Preview
PDF (Uji Efek Teratogenitas Merkaptodimetur Terhadap Mencit Putih Betina) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (269Kb) | Preview

Abstract

Telah dilakukan uji teratologi dari insektisida merkaptodimetur pada mencit betina putih secara makroskopis. Sediaan diberikan secara oral dengan dosis 2,8mg/kgbb. Sediaan diberikan pada hari ke-6, ke-10, dan ke-15 kehamilan dan laparaktomi dilakukan pada hari ke-18 kehamilan. Hasil penelitian menunjukan bahwa insektisida merkaptodimetur mempengaruhi penurunan berat badan induk mencit secara bermakna dan berat badan fetus secara sangat bermakna dan tidak mempegaruhi jumlah fetus secara bermakna. Pada dosis 2,8 mg/kg bb menyebabkan semua fetus mati pada saat laparaktomi.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Unit atau Lembaga: Fakultas Farmasi
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 18 Apr 2011 09:17
Last Modified: 12 Oct 2011 03:58
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/11571

Actions (login required)

View Item View Item