Repository Universitas Andalas

Respon Pemerintah Kota sawahlunto Terhadap Tuntutan Ninik Mamak Nagari Kubang

Hafil, Muhammad (2008) Respon Pemerintah Kota sawahlunto Terhadap Tuntutan Ninik Mamak Nagari Kubang. Other thesis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.

[img]
Preview
PDF (Respon Pemerintah Kota sawahlunto Terhadap Tuntutan Ninik Mamak Nagari Kubang) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (497Kb) | Preview

Abstract

Tanah ulayat Nagari Kubang yang di pakai oleh pemerintah Kota sawahlunto, PT. BA UPO, dan PT. KAI ternyata menimbulkan konflik dengan masyarakat adat Nagari Kubang karena pemerintah maupun perusahaan tidak mengakui bahwa tanah yang dipakai adalah milik ulayat Nagari Kubang. Sehingga membuat masyarakat adat Nagari Kubang yang diwakili oleh Ninik Mamak mengirimkan somasi kepada pemerintah Kota Sawahlunto, PT. BA UPO, dan PT. KAI untuk menuntut agar masalah pemakaian tanah ulayat tersebut dapat diselesaikan agar tidak timbul permasalatran-di kemudian hari.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 19 Apr 2011 08:52
Last Modified: 19 Apr 2011 08:52
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/11621

Actions (login required)

View Item View Item