PRANATA, NANANG (2009) SISTEM PENGONTROLAN CRANE BERBASIS DTMF. Other thesis, Politeknik.
|
PDF (SISTEM PENGONTROLAN CRANE BERBASIS DTMF)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (337Kb) | Preview |
Abstract
Handphone merupakan barang sangat populer pado saat sekarang ini dilralangan masyarakat. Secara umum handphone digunakan oleh masyarakat sebagai media untuk berkomunikasi dengan orqng lain. Namun, pada tugas akhir ini handphone dipakai sebagai media pengontrolan crane. Pengontrolan yang dilakukan meliputi seluruh bagian crane yaitu lengan yang bergerak maju, mundur, kiri dan kanan serta katrol yang bergerak naik dan turun. crane akan aktif dan bekerja apabila user menghubungi handphone receiver yang terhubung dengan sistem. Poda saat nada dering yang kedua berarti jalur telepon sudah terhubung dengan sistem dan kemudian decoder DTMF MT8870 akan langsung mengolah sinyal masuk tersebut menjadi data biner yang akan dikirim ke mikrokontroller. Handphone penerima akan memutuskan nada dering pada saat terdengar bunyi dering yang kedua dengan mengaktifknn layanan tombol penjawab otamatis. Setelah seluruh sistem afuif maka user dapat mengoperasikan crane sesuai dengan yang diinginkan, tergantung dari keypad handphone yang akan ditekan.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Unit atau Lembaga: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | SSi Resta Yanda |
Date Deposited: | 21 Apr 2011 23:49 |
Last Modified: | 21 Apr 2011 23:49 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12121 |
Actions (login required)
View Item |