Erman, Hendra (2008) MEMBANGUN PC ROUTER JARDIKNAS DI ICT DINAS PENDIDIKAN KOTA BUKITTINGGI MENGGUNAKAN LINUX IPCOP 1.4.20. Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.
|
PDF (MEMBANGUN PC ROUTER JARDIKNAS DI ICT DINAS PENDIDIKAN KOTA BUKITTINGGI MENGGUNAKAN LINUX IPCOP 1.4.20)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (364Kb) | Preview |
Abstract
Perkembangan teknologi pada masa sekarang ini, sudah sangat cepat dan maju, salah satunya adalah teknologi komputer. Salah satu keunggulan fasilitas komputer adalah percepatan informasi melalui teknologi internet. Untuk menentukan jalur yang akan digunakan untuk melewatkan paket dari suatu jaringan ke jaringan lain maka dibutuhkan sebuah router. Untuk lebih menghemat biaya penggunaan router dapat digantikan dengan PC Router. Tujuan pada tugas akhir ini adalah cara membangun suatu PC Router dan langkah-langkah menkonfigurasi PC Router tersebut dengan menggunakan sistem operasi Linux IPCop yang nantinya dapat digunakan di Dinas Pendidikan. IPCop cenderung mudah dipahami untuk yang para pemula, dan handal untuk yang sudah berpengalaman. Salah satu kelebihan IPCop adalah dapat melakukan konfigurasi dari browser, maka administrator tidak perlu melakukan konfigurasi dari PC Router dan memiliki fitur otomatis dalam mekanisme update security.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Unit atau Lembaga: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 28 Apr 2011 05:50 |
Last Modified: | 04 Oct 2011 02:46 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12459 |
Actions (login required)
View Item |