Oktarini, Melita (2008) PEMBANGUNAN JARINGAN WIRELESS LOCAL AREA NETWORK (LAN) MENGGUNAKAN PC-ROUTER PF-SENSE (Studi Kasus Pada Warung Internet Fatihah.Net). Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.
|
PDF (PEMBANGUNAN JARINGAN WIRELESS LOCAL AREA NETWORK (LAN) MENGGUNAKAN PC-ROUTER PF-SENSE (Studi Kasus Pada Warung Internet Fatihah.Net))
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (323Kb) | Preview |
Abstract
Perkembangan bidang informasi begitu cepat, untuk terhubung ke internet seseorang harus menggunakan komputer yang tersambung ke server layanan internet melalui jaringan telekomunikasi. Oleh karena itu banyaklah menjamur warung- warung internet dari internet cafe di berbagai negara, terutama di Indonesia. Fatihah.Net merupakan salah satu warung internet yang terdapat di kota Padang, dan berada di daerah Pasar Baru, kampus Universitas Andalas. Dengan mengadopsi teknologi wireless fatihah.net berharap bisa memenuhi keterbatasan PC Client. Dan untuk Security fatihah.net menggunakan sistem Authentication login menggunakan PF Sense.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Unit atau Lembaga: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 13 May 2011 08:02 |
Last Modified: | 06 Oct 2011 03:10 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12496 |
Actions (login required)
View Item |