Repository Universitas Andalas

ANALISIS PENAMBAHAN JAM BUKA LOKET PEMBAYARAN REKENING LISTRIK TERHADAP PIUTANG PERUSAHAAN (STUDI KASUS PT. PLN (PERSERO) RAYON BUKITTINGGI)

SARI, MAYA PERMATA (2008) ANALISIS PENAMBAHAN JAM BUKA LOKET PEMBAYARAN REKENING LISTRIK TERHADAP PIUTANG PERUSAHAAN (STUDI KASUS PT. PLN (PERSERO) RAYON BUKITTINGGI). Other thesis, Politeknik.

[img]
Preview
PDF (ANALISIS PENAMBAHAN JAM BUKA LOKET PEMBAYARAN REKENING LISTRIK TERHADAP PIUTANG PERUSAHAAN (STUDI KASUS PT. PLN (PERSERO) RAYON BUKITTINGGI))
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (303Kb) | Preview

Abstract

PT PLN (Persero) sebagai satah satu Badan Usaha Milik Neqara (BUMN) yang bergerak dalam bidang kelistrikan diberi tugas untuk mengatur, membina, mengawasi dan melaksanakan perencanaan umum di bidang kelistrikan nasional disamping tugas-tugasnya sebagai perusahaan. Piutang akan timbul jika para pelanggan tertambat dalam membayar rekening listrik, Pembayaran rekening listrik ini merupakan biaya yang harus dikeluarkan atas jasa yang dikonsumsi oleh pelanggan (listrik).

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 29 Apr 2011 08:37
Last Modified: 29 Apr 2011 08:37
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12560

Actions (login required)

View Item View Item