Repository Universitas Andalas

PERENCANAAN MESIN PENYANGRAI BIJI KOPI SISTEM MEKANIS DENGAN SENSOR SUHU DAN TIMER DETECTOR

RINALDI, NANDA (2008) PERENCANAAN MESIN PENYANGRAI BIJI KOPI SISTEM MEKANIS DENGAN SENSOR SUHU DAN TIMER DETECTOR. Other thesis, Politeknik.

[img]
Preview
PDF (PERENCANAAN MESIN PENYANGRAI BIJI KOPI SISTEM MEKANIS DENGAN SENSOR SUHU DAN TIMER DETECTOR) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (398Kb) | Preview

Abstract

Perencanaan mesin penyangrai biji kopi sistem mekanis dengan sensor suhu dan timer detector ini adalah sebuah sarana penerapan yang nyata dari mata kuliah Elemen mesin, Mekanika teknik, Teknik listrik dan elektronika dan Tata tulis laporan. Disamping untuk memenuhi syarat penyelesaian pendidikan, perencanaan ini berhrjuan sebagai wujud dari laeatifitas diri dan untuk memberikan suatu alternatif bagi produsen kopi dalam melakukan proses penyangraian. Proyek perencanaan ini diselesaikan dengan cara interview, konsultasi dan pembelajaran literatur. Dengan menerapkan fungsi motor sebagai pemutar, maka drum sebagai wadah penyangraian diputar menggunakan motor. Termokopel sebagai sensor suhu diaturkan sebagai pendeteksi suhu penyangraian. Temperatur kontrol difungsikan sebagai pengontrol suhu agar konstan dalam batas settingan. Disamping itu keberadaur timer berfungsi sebagai pengatur arah gerak putar drum guna memberikan variasi pada pengadukan biji kopi didalam drum. Kapasitas penyangraian mesin ini adalah 15 kg per satu I kali penyangraian dengan suhu penyangraian 190 -200"C.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 29 Apr 2011 08:47
Last Modified: 29 Apr 2011 08:47
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12574

Actions (login required)

View Item View Item