Repository Universitas Andalas

Pemanfaatan Limbah Jerami Padi (Rice Straw) Sebagai Material Untuk Pembuatan Papan Partikel

Arifna, Arifna (2008) Pemanfaatan Limbah Jerami Padi (Rice Straw) Sebagai Material Untuk Pembuatan Papan Partikel. Masters thesis, Program Pasca Sarjana Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF (Pemanfaatan Limbah Jerami Padi (Rice Straw) Sebagai Material Untuk Pembuatan Papan Partikel) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (435Kb) | Preview

Abstract

Lebih kurang 32 ton limbah jerami padi dihasilkan tiap hektar lahan persawahan tiap tahun. Dari seluruh limbah pertanian, 43% adalah limbah jerami padi. Sampai saat ini pemanfaatan limbah jerami padi masih sangat terbatas. Cara yang umum dilakukan adalah membakar jerami untuk membersihkan lahan sekaligus berfungsi sebagai penambah zatlwra pada lahan. Oleh karena itu perlu dilakukan cara lain pemanfaatan limbah jerami, sehingga dapat memberikan pertambahan nilai pada jerami padi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkarakterisasi kandungan kimia jerami padi dan mendapatkan formula yang tepat untuk menghasilkan papan partikel dengan mutu yang baik. Diharapkan papan partikel dapat menggantikan sebagian fungsi kayu. Sehingga adanya papan partikel akan mengurangi eksplorasi kayu dari hutan.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Unit atau Lembaga: Paca Sarjana > Strata 2 > Kimia
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 12 May 2011 08:59
Last Modified: 05 Oct 2011 09:06
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/13057

Actions (login required)

View Item View Item