Repository Universitas Andalas

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN-PERUSAHAAN YANG BERGERAK PADA INDUSTRI SEMEN DI INDONESIA

Putra, Andoni (2008) ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN-PERUSAHAAN YANG BERGERAK PADA INDUSTRI SEMEN DI INDONESIA. Other thesis, Fakultas Ekonomi.

[img]
Preview
PDF (ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN-PERUSAHAAN YANG BERGERAK PADA INDUSTRI SEMEN DI INDONESIA) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (302Kb) | Preview

Abstract

Manajemen Keuangan mempunyai peranan yang sangat penting dalam sebuah perusahaan, menyusun dan menyajikan laporan keuangan sesuai dengan standar akuntansi keuangan merupakan tanggung jawab dan kewajiban Manajemen Keuangan. Peneltian ini menganalisa Laporan keuangan yang terdiri dari Laporan Neraca dan Laporan Laba Rugi, analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisa rasio keuangan yang terdiri dari rasio liquiditas, rasio solvabilitas, rasio profitabilitas dan rasio aktivitas perusahaan-perusahaan yang bergerak pada industri semen di Indonesia. Sumber data yang digunakan yaitu data-data sekunder yang disajikan dalam laporan neraca dan laporan laba rugi perusahaan mulai pada tahun 2004 sampai dengan tahun 2008. Hasil dari analisa rasio merupakan kinerja perusahaan yang kemudian nantinya kinerja perusahaan tersebut diperbandingkan sehingga diperoleh hasil penelitian yaitu kinerja PT Semen Gresik Tbk paling baik dibandingkan dengan PT Indocement Tunggal Prakasa Tbk dan PT Holcim Indonesia Tbk, terlihat pada angka-angka rasio liquiditas, rasio solvabilitas, rasio profitabilitas dan rasio aktivitas PT semen Gresik Tbk lebih tinggi dari kedua perusahaan pesaingnya.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Unit atau Lembaga: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 13 May 2011 07:19
Last Modified: 10 Oct 2011 07:57
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/13256

Actions (login required)

View Item View Item