Repository Universitas Andalas

PENGARUH STRATEGI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT(CRM) TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi kasus perusahaan pembiayaan kredit mobil Astra Credit Companies (ACC) cabang padang)

wendiadi, Dicky (2008) PENGARUH STRATEGI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT(CRM) TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi kasus perusahaan pembiayaan kredit mobil Astra Credit Companies (ACC) cabang padang). Other thesis, FAKULTAS EKONOMI.

[img]
Preview
PDF ( PENGARUH STRATEGI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT(CRM) TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi kasus perusahaan pembiayaan kredit mobil Astra Credit Companies (ACC) cabang padang)) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (381Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh strategi pemasara yaitu Customer Relationship Management (CRM) terhadap loyalitas pelanggan. Ada tiga s-ub variabel y-ang digunakan dalam pembahasan ini, yaitu : Emotional Capabitities, Cognitive Capabilities dan process capabilities. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pelanggan Astra Credit Companies (ACC) Padang sebanyak 100 orang- Sampel tersebut adalah sampel yang mewakili nasabah lain.teknii pengambilai sampel adalah Non Probability Sampting dengan metode Purpossive Sampling yaiti teknik pengumpulan sampel dengan pertimbangan tertentu.hasil penelitian menunjukkan bahwa ternyata ketiga sub variabel tersebut diatas berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan. Hal ini dibuktikan dengan uji validitas dan realibilitas serta uji F dan uji T.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 27 May 2011 03:05
Last Modified: 11 Oct 2011 09:25
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/13462

Actions (login required)

View Item View Item