Repository Universitas Andalas

PEMERIKSAAN PENCEMARAN RESIDU INTEKTISIDA PADA CABE GILING HALUS YANG BEREDAR DI PASAR RAYA PADANG

Elmatris, Elmatris and Alioes, Yustini and Danur, A. Munir (2010) PEMERIKSAAN PENCEMARAN RESIDU INTEKTISIDA PADA CABE GILING HALUS YANG BEREDAR DI PASAR RAYA PADANG. Working Paper. Fakultas Kedokteran. (Unpublished)

[img] Microsoft Word (PEMERIKSAAN PENCEMARAN RESIDU INTEKTISIDA PADA CABE GILING HALUS YANG BEREDAR DI PASAR RAYA PADANG) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (28Kb)

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang pemeriksaan residu insektisida pada cabe giling yang beredar di Pasar Raya Padang. Sampel diambil berdasarkan survei secara acak dimana didapat 10 sampel yang digunakan untuk selanjutnya pemeriksaan. Apakah terdapat pencemaran residu insektisida pada sampel cabe giling halus beredar di Pasar raya Padang, dengan mengunakan alat khromatografi gas. Sampel diekstraksi dengan pelarut Acetonitril, kemudian ekstrak di murnikan dengan mencari kembali dengan petroleum eter dan kromatografi kolom horisil, selanjutnya dianalisa dengan menggunakan alat kromatografi gas. Dari hasil penelitian terhadap 10 sampel dari cabe giling halus, ternyata 3 sampel mengandung residu insektisida yaitu insektisida golongan organo fosfor organic yatu fenitrothion yaitu pada sampel 1,3 dan 8 dengan kadar 0,69mg/kg, o,73mg/kg, dan 058mg/kg kadar ini cukup tinggi kalu dibandingkan dengan batas deteksi diperbolehkan oleh Depkes RI yaitu sebesar 0,005 mg/kg.

Item Type: Monograph (Working Paper)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Unit atau Lembaga: Kedokteran > Program Pendidikan Dokter
Kedokteran > Psikologi > Program Pendidikan Dokter
Kedokteran > Psikologi > Program Pendidikan Dokter
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 31 May 2010 09:50
Last Modified: 22 Sep 2011 07:41
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/1353

Actions (login required)

View Item View Item