Gustina, Amelya (2010) EFEKTIVITAS PENANGANAN PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI DENGAN PEMBENTUKAN SATUAN KHTISUS PENANGANAN PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI (SATSUS PPTPK) DI KEJAKSAAN TINGGI SUMATERA BARAT. Other thesis, Pasca Sarjana.
|
PDF (EFEKTIVITAS PENANGANAN PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI DENGAN PEMBENTUKAN SATUAN KHTISUS PENANGANAN PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI (SATSUS PPTPK) DI KEJAKSAAN TINGGI SUMATERA BARAT)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (397Kb) | Preview |
Abstract
Korupsi merupakan fenomena universal ("a universal phenomenon"), dari hasil penelitian yang dilakukan oleh Political and Economic Risk C.onsultancy (PERC) dan Transparency International (TI) Indonesia, menempatkan Indonesia pada posisi negara yang masih rawan korupsi. Lembaga Kejaksaan memegang peranan sentral dalam penanganan perkara tindak pidana korupsi yang dikenal sebagai pengendali proses perkara (Dominus Litis) dan pelaksana putusan pidana (executief ambtenaar). Menyadari pentingnya kedudukan Lembaga Kejaksaan dalam penanganan perkara tindak pidana korupsi, maka Jaksa Agung telah mengeluarkan Keputusan Jaksa Agung Nomor Kep- 046/A/JA/08/2008 tentang Pembentukan Satuan Khusus Penanganan Perkara Tindak Pidana Korupsi (SATSUS PPTPK) dan Keputusan Jaksa Agung RI No Kep- 154/A/JA/11/2008 tentang Pembentukan SATSUS PPTPK Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Unit atau Lembaga: | Paca Sarjana > Strata 2 > Hukum |
Depositing User: | SSi Resta Yanda |
Date Deposited: | 27 May 2011 03:01 |
Last Modified: | 27 May 2011 03:01 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/13549 |
Actions (login required)
View Item |