Repository Universitas Andalas

PENENTUAN DAYA ANTIINFLAMASI DARI UNCARIA SP YANG TUMBUH DIDAERAH SIGUNTUR KABUPATEN PESISIR SELATAN

R, Erlina and M, Machdawaty and Yavis, Yavis (2010) PENENTUAN DAYA ANTIINFLAMASI DARI UNCARIA SP YANG TUMBUH DIDAERAH SIGUNTUR KABUPATEN PESISIR SELATAN. Working Paper. Fakultas Kedokteran. (Unpublished)

[img] Microsoft Word (PENENTUAN DAYA ANTIINFLAMASI DARI UNCARIA SP YANG TUMBUH DIDAERAH SIGUNTUR KABUPATEN PESISIR SELATAN) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (27Kb)

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang penentuan daya Antiinflamasi dari sp yang tumbuh di daerah siguntur Kab. Pesisir Selatan. Sampel gambir dengan konsentrasi 0,1%, 1 %, 10 % diberikan peroral pada tikus sebanyak 1 ml/ 100 g BB tikus, kemudian tikus diinduksi dengan karagen 1 % sebanyak 0,2 ml secara intraplantar. Dari hasil penelitian didapatkan bahwa pada konsentrasi gambir 10 % didapatkan efek antiinflamasi, yang bila dibandingkan dengan asetosal 2 % yang diberikan 1ml/100 g BB, gambar dengan konsentrasi 10 % mulai kerjanya lebih lambat dari asetosal akan tetapi efeknya kuat

Item Type: Monograph (Working Paper)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Unit atau Lembaga: Kedokteran > Program Pendidikan Dokter
Kedokteran > Psikologi > Program Pendidikan Dokter
Kedokteran > Psikologi > Program Pendidikan Dokter
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 01 Jun 2010 02:13
Last Modified: 21 Sep 2011 03:50
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/1365

Actions (login required)

View Item View Item