Repository Universitas Andalas

Wanprestasi Dalam Pelaksanaan Perjanjian Pemasangan Iklan di Lembaga Penyiaran sawahlunto FM

putra, Anggriyo prima (2008) Wanprestasi Dalam Pelaksanaan Perjanjian Pemasangan Iklan di Lembaga Penyiaran sawahlunto FM. Other thesis, Fakultas Hukum..

[img]
Preview
PDF (Wanprestasi Dalam Pelaksanaan Perjanjian Pemasangan Iklan di Lembaga Penyiaran sawahlunto FM) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (602Kb) | Preview

Abstract

Dalam kehidupan sehari hari, manusia tidak lepas dari segala aspek yang menuntut akan kebutuhan dari hidupnya. Tuntutan akan kebutuhan hidup tersebut, oleh sebagian orang dijadikan sebagai peluang untuk membuka suatu usaha, dimana usaha tersebut nantinya akan dipergunakan oleh banyak orang untuk memenuhi kebutuhan mereka. Untuk merealisasikan semua itu dibutuhkan suatu media yang dapat menyalurkan atau memberitahukan kepada orang lain agar usaha tersebut dapat disebarluaskan. salah satu cara untuk menyebarluaskan usaha tersebut yaitu dengan cara memasang iklan pada suatu media karena hal ini dianggap lebih efektif untuk mengembangkan sebuah usaha. Iklan dapat dipandang sebagai sarana komunikasi yang mendekatkan dua pihak yang berkembang olehnya karena dipertemukan kepentingan. Justru itu iklan akan hadir dalam berbagai cara dan bentuk, sesuai dengan pertimbangan pihak-pihak yang berkepentingan. Dalam hal ini radio memegang peranan penting selain adanya media lain yang dapat menampung dan menyebarluaskan isi dari iklan tersebut.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 30 May 2011 13:41
Last Modified: 07 Oct 2011 08:23
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/14003

Actions (login required)

View Item View Item