Repository Universitas Andalas

MANAJEMEN PERAWATAN 2000 JAM OPERASI 140H MOTOR GRADER CATERPILLAR (Studi Kasus di PT. Semen Padang)

Satria, Piter (2008) MANAJEMEN PERAWATAN 2000 JAM OPERASI 140H MOTOR GRADER CATERPILLAR (Studi Kasus di PT. Semen Padang). Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF (MANAJEMEN PERAWATAN 2000 JAM OPERASI 140H MOTOR GRADER CATERPILLAR (Studi Kasus di PT. Semen Padang)) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (603Kb) | Preview

Abstract

Operatian and Maintenance Manual (OMM) merupakan salah satu rujukan baku dalam melakukan perawatan terhadap unit 140H Motor Grader Calerpillar. Manajemen perawatan yang sesuai dengan Standar Operatian Procedure (SO) membuat pekerjaan perawatan lebih efektif, lebih efisien, biaya perawatan lebih murah dan usia pakai dari unit 140H Motor Grader Caterpillar lebih maksimal. Tujuan studi kasus ini adalah untuk membuat manajemen perawatan 2000 jam operasi 140H Motor Grader Caterpillar. Manajemen perawatan Unit 140H Motor Grader Caterpillar di PT. Semen Padang belum sesuai dengan standard operation procedure karena ada beberapa jenis pekerjaan yang tidak dilakukan atau dilakukan tapi tidak pada jadwalnya. Untuk itu perlu dilakukan perawatan sesuai dengan jadwalnya agar usia pakai unit lebih maksimal.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 06 Jun 2011 23:06
Last Modified: 10 Oct 2011 04:05
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/14353

Actions (login required)

View Item View Item