Repository Universitas Andalas

TINJAUAN ATAS PELAKSANAAN UPAYA HUKUM KASASI TERHADAP PUTUSAN BEBAS TIDAK MURNI ATAS PERKARA NoMoR 221/Pid-B/1999/PN.PDG OLEH PENUNTUT UMUM

R, Mukhlis (2008) TINJAUAN ATAS PELAKSANAAN UPAYA HUKUM KASASI TERHADAP PUTUSAN BEBAS TIDAK MURNI ATAS PERKARA NoMoR 221/Pid-B/1999/PN.PDG OLEH PENUNTUT UMUM. Other thesis, Fakultas Hukum.

[img]
Preview
PDF (TINJAUAN ATAS PELAKSANAAN UPAYA HUKUM KASASI TERHADAP PUTUSAN BEBAS TIDAK MURNI ATAS PERKARA NoMoR 221/Pid-B/1999/PN.PDG OLEH PENUNTUT UMUM) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (700Kb) | Preview

Abstract

Putusan bebas memang secara tegas dinyatakan dalam Pasal 244 KUHAP tidak dapat dimintakan kasasi, hal inilah yang selalu menjadi perdebatan oleh para pakar dibidang hukum dengan adanya usaha-usaha dari para pihak (penuntut umum) untuk menerobos ketentuan ini. Memang secara konsekuen dan untuk menjaga kepastian hukum, sebaiknya tidak dapat diterobos. Namun dewasa ini kita menyadari bahwa hakim sebagai manusia tidak mustahil keliru dalam menjatuhkan putusan, sehingga terdakwa diputus bebas, oleh sebab itu sudah sewajarnya suatu kekeliruan itu dapat diperbaiki sesuai dengan ketentuan yang ada.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 03 Jul 2011 12:43
Last Modified: 06 Oct 2011 07:16
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/15129

Actions (login required)

View Item View Item