Repository Universitas Andalas

Kondisi Bakteriologis Limun yang Dipasarkan di Kota Padang

Wiranti , Putri Rika (2008) Kondisi Bakteriologis Limun yang Dipasarkan di Kota Padang. Other thesis, Fakultas MIPA..

[img]
Preview
PDF (Kondisi Bakteriologis Limun Yang Di Pasarkan Di Kota Padang) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (408Kb) | Preview

Abstract

Penelitian mengenai "Kondisi Bakteriologis Limun Yang Di Pasarkan Di Kota Padang" telah dilahrkan pada bulan oktober 2010 hingga November 2010 di Laboratorium Mikrobiologi Jurusan Biologi Universitas Andalas. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan kualitas limun yang dipasarkan di kota Padang, dengau menggunakan metode deskriptif dengan pengambilan sampel secara purposive sampling terhadap 3 pabrik limun yang berada di kota Padang. Selanjutnya dilalcukan pengujian bakteriologis menggunakan metoda Most Probable Number (MPN) dertgan kombinasi 5:1:1. Hasil penelitian ini didapatkan indeks MPN Koliform dan Escherichia coli pada ketiga pabrik adalah antara2,2-240. Kualitas dari ketiga pabrik tersebut tidak layak untuk dikonsumsi.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas MIPA > Biologi
Paca Sarjana > Doktor > Fakultas MIPA > Biologi
Fakultas MIPA > Biologi
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 11 Jul 2011 23:28
Last Modified: 11 Oct 2011 09:07
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/15280

Actions (login required)

View Item View Item