Repository Universitas Andalas

Studi Analisa Aliran Daya Setelah Pemasangan Pembangkit Tersebar pada Jaringan 20 kV Pesisir Selatan

Sathori, M. Gunawan (2008) Studi Analisa Aliran Daya Setelah Pemasangan Pembangkit Tersebar pada Jaringan 20 kV Pesisir Selatan. Other thesis, Fakultas Teknik.

[img]
Preview
PDF (Studi Analisa Aliran Daya Setelah Pemasangan Pembangkit Tersebar pada Jaringan 20 kV Pesisir Selatan) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (415Kb) | Preview

Abstract

Adanya beban yang terisolasi pada waktu beban puncak di daerah pesisir Selatan membuktikan bahwa jumlah pasokan daya saat ini belum mencukupi kebutuhan listrik di daerah tersebut. Namun, daerah Pesisir Selatan memiliki beberapa potensi alam untuk pengadaan sistem Pembangkit Tersebar. Sistem ini bertujuan untuk menggunakan potensi alam sebagai sumber terbaharui untuk menyuplai sistem kelistrikan di daerah Pesisir Selatan. Objek pada penelitian ini adalah subsistem 20 kv Pesisir Selatan pada kondisi luar beban puncak (LwBp) dan kondisi beban puncak (wBP). Program yang digunakan untuk menganalisa aliran daya pada tugas akhir ini adalah program ETAP 4.00. perubahan yang terjadi setelah pemasangan Pembangkit Listrik Tersebar adalah meningkatnya tegangan terendah subsistem 20 kv Pesisir Selatan yaitu dan 12,823 kv menjadi 19,042 kv pada kondisi LWBP. Sedangkan pada kondisi wBp, perubahan tegangan terendah terjadi dari 13,957 kv menjadi 18,290 kV. selain itu, pembangunan Pembangkit Tersebar ini juga berpengaruh pada pengurangan rugi- rugi saluran dan jumlah pasokan daya dari sumber utama.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Unit atau Lembaga: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: girl 123 456
Date Deposited: 10 Jul 2011 05:38
Last Modified: 10 Oct 2011 03:25
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/15385

Actions (login required)

View Item View Item