Repository Universitas Andalas

Reaksi Masyarakat Dalam Menerima Bekas Narapidana Di Kotamadya Padang

Sabri, Fadillah (2008) Reaksi Masyarakat Dalam Menerima Bekas Narapidana Di Kotamadya Padang. Project Report. Lembaga Penelitian Universitas Andalas. (Unpublished)

[img]
Preview
PDF (Reaksi Masyarakat Dalam Menerima Bekas Narapidana Di Kotamadya Padang ) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (333Kb) | Preview

Abstract

Usaha reintegrasi bekas narapidana yang telah mendapat pembinaan dalam lembaga pemasyarakatan didukung oleh penerimaan masyarakat secara baik supaya bekas narapidana tidak kembali lagi melakukan kejahatan. Penelitian ini respondennya adalah bekas narapidana, teman dan anggota masyarakat umum atau tetangga dari bekas narapidana. Cap jahat yang diberikan kepada bekas narapidanan membuat usaha reintegrasi ada hambatan dari masyarakat, yang bisa membuatnya kembali ke dalam Lembaga Pemasyarakatan. Dalam kenyataannya berbagai variasi dalam penerimaan bekas narapidanan dalam masyarakat, yaitu ada yang senang, biasa saja dan tidak senang. Ketidaksenangan inilah sebenanrnya yang tidak dikehendaki dalam pemasyarakatan bekasa narapidana dalam masyarakat.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: K Law > K Law (General)
Unit atau Lembaga: Lembaga Penelitian Unand
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 07 Dec 2011 08:05
Last Modified: 07 Dec 2011 08:05
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/16293

Actions (login required)

View Item View Item