Nazir, Nazir (2008) PELAKSANAAN ADAT BASANDI SYARAK DALAM MASYARAKAT MINANGKABAU DI SUMATERA BARAT. Project Report. Universitas Andalas. (Unpublished)
|
PDF (PELAKSANAAN ADAT BASANDI SYARAK DALAM MASYARAKAT MINANGKABAU DI SUMATERA BARAT)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (507Kb) | Preview |
Abstract
Penelitian dengan judul pelaksanaan adat basandi syarak dalam masyarakat Minangkabau di Sumatera Barat adalah suatu penelitian dibiayai oleh proyek peningkatan pengembangan perguruan tinggi Universitas Andalas Padang. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan daya kreatif staf pengajar dibidang penelitian dan juga dalam rangka realisasi tri dharma perguruan tinggi. Sebagai latar belakang dari masalah penelitian adalah bertitik tolak dari hukum Islam dan hukum adat yang kedua hukum ini sama ditaati dalam kehidupan masyarakat Minangkabau di Sumatera Barat. Kedua norma ini berasal dari sumber yang berbeda dan keduanya mempunyai sanksi yang berbeda pula.
Item Type: | Monograph (Project Report) |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Unit atau Lembaga: | Lembaga Penelitian Unand |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 01 Dec 2011 16:37 |
Last Modified: | 01 Dec 2011 16:37 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/16586 |
Actions (login required)
View Item |