Repository Universitas Andalas

Laryngopharyngeal Reflux

Novialdi, Novialdi and Irfandy, Dolly (2014) Laryngopharyngeal Reflux. - . (Unpublished)

[img]
Preview
PDF
Download (652Kb) | Preview

Abstract

Laryngopharyngeal Reflux/ LPR atau Refluks Laringofaring adalah keadaan dimana asam lambung bergerak retrograd kearah esofagus bagian atas, faring dan laring. Keadaan ini harus dibedakan dengan refluks gastroesofagus (Gastroesophageal Reflux Disease/ GERD). Pasien yang menderita LPR seringkali menyangkal gejala klasik GERD yaitu rasa panas di dada atau regurgitasi. Anmnesis yang cermat sangat diperlukan dan pemeriksaan yang teliti untuk mendiagnosis LPR. Laringoskopi fleksibel merupakan pemeriksaan utama untuk mendiagnosis LPR. Penatalaksanaan LPR meliputi modifikasi gaya hidup, medikamentosa dan terapi pembedahan. Kata kunci: Refluks Laringo Faring, Laringoskopi Fleksibel, proton pump inhibitor, gaya hidup.

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > RF Otorhinolaryngology
Unit atau Lembaga: Kedokteran > Telinga Hidung Tenggorok-KL (THT-KL)
Depositing User: Bagian THT-KL FK-UNAND
Date Deposited: 07 Aug 2012 08:17
Last Modified: 27 Mar 2015 04:14
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/17718

Actions (login required)

View Item View Item