Repository Universitas Andalas

PENGUJIAN AFTER RIPENING PADA BEBERAPA GENOTIPE PADI LOKAL (Oryza sativa L.) DATARAN SEDANG SUMATERA BARAT

WINDA WAHYUNI , WINDA WAHYUNI (2014) PENGUJIAN AFTER RIPENING PADA BEBERAPA GENOTIPE PADI LOKAL (Oryza sativa L.) DATARAN SEDANG SUMATERA BARAT. Other thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Download (98Kb) | Preview
[img]
Preview
PDF (Daftar Isi)
Download (251Kb) | Preview
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
Download (205Kb) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab i)
Download (238Kb) | Preview

Abstract

PENGUJIAN AFTER RIPENING PADA BEBERAPA GENOTIPE PADI LOKAL (Oryza sativa L.) DATARAN SEDANG SUMATERA BARAT Winda Wahyuni 07 112 022 Pembimbing I: Prof. Dr. Ir. Aswaldi Anwar, MS Pembimbing II: Dr. Ir. Etti Swasti, MS ABSTRAK Penelitian mengenai Pengujian after ripening beberapa genotipe padi (Oryza sativa L.) lokal dataran sedang Sumatera Barat berlangsung selama 4 bulan dimulai dari bulan April sampai dengan bulan Agustus 2011. Penelitian dilaksakan di Laboratorium Teknologi Benih Fakultas Pertanian Universitas Andalas, Padang. Penelitian ini menggunakan 5 genotipe padi lokal Sumatera Barat yang berasal dari daerah yang berbeda-beda. Genotipe caredek putiah berasal dari jorong sawah taluak-Kabupaten Solok, genotipe sijunjuang berasal dari situjuah dalam-Kabupaten 50 Kota, genotipe saribu gantang juga berasal dari situjuah banda dalam-Kabupaten 50 Kota, genotipe siliah baganti berasal dari sungayang Kabupaten Tanah Datar dan genotipe saganggam panuah berasal dari batipuah baruah-Kabupaten Tanah Datar. Penelitian ini memberikan informasi berapa lama suatu benih padi melewati periode after ripening atau dormansi hingga benih mampu mencapai daya berkecambah minimum.Dari hasil penelitian ini diperoleh periode after ripening genotipe padi local dataran sedang Sumatera Barat adalah sebagai berikut: caredek putiah memiliki periode after ripening selama 7 minggu (M7), saganggam panuah periode after ripening selama 5 (M5), sijunjuang periode after ripening selama 3 minggu (M3), siliah baganti periode after ripening selama 3 minggu (M3) dan saribu gantang periode a

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Pertanian > Agroekoteknologi
Depositing User: Putri Sakinah Iput
Date Deposited: 20 May 2014 01:48
Last Modified: 20 May 2014 01:48
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/19821

Actions (login required)

View Item View Item