Repository Universitas Andalas

ALLELOPATHIC SUPPRESSION OF ETHYLACETATE SOLUBLE FRACTIONS OF NUTGRASS (Cyperus rotundus L.) EXTRACTS ON THE GERMINATION OF Mimosa pudica AND Hyptis capitata (Efek allelopati 'ethylncetate soluble fractions' ekstrak teki terhadap perkecambahan gulma Mimosa pudica dan Hyptis capitata)

Irawati, Irawati (2010) ALLELOPATHIC SUPPRESSION OF ETHYLACETATE SOLUBLE FRACTIONS OF NUTGRASS (Cyperus rotundus L.) EXTRACTS ON THE GERMINATION OF Mimosa pudica AND Hyptis capitata (Efek allelopati 'ethylncetate soluble fractions' ekstrak teki terhadap perkecambahan gulma Mimosa pudica dan Hyptis capitata). Stigma, VII (1). ISSN 0853-3776

[img] PDF (ALLELOPATHIC SUPPRESSION OF ETHYLACETATE SOLUBLE FRACTIONS OF NUTGRASS (Cyperus rotundus L.) EXTRACTS ON THE GERMINATION OF Mimosa pudica AND Hyptis capitata (Efek allelopati 'ethylncetate soluble fractions' ekstrak teki terhadap perkecambahan gulma Mimos) - Published Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (265Kb)
[img] Postscript (ALLELOPATHIC SUPPRESSION OF ETHYLACETATE SOLUBLE FRACTIONS OF NUTGRASS (Cyperus rotundus L.) EXTRACTS ON THE GERMINATION OF Mimosa pudica AND Hyptis capitata (Efek allelopati 'ethylncetate soluble fractions' ekstrak teki terhadap perkecambahan gulma Mimos) - Published Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1218Kb)

Abstract

Percobaan mengenai pengaruh 'ethylacetate soluble fraction' ekstrak teki terhadap perkecambahan gulma Mimosa pudica dan Hyptis capitata telah dilaksanakan di Laboratorium Ilmu Gulma, Fakultas Pertanian Universitas Andalas Padang dari bulan Oktober sampai Desember 1998. Dua seri percobaan, masing-masingnya dalam Rancangan Acak Lengkap, dilakukan terhadap spesies gulma yang berbeda. Perlakuan adalah konsentrasi 'ethylacetate soluble fraction' yaitu 0; 500; 1000; 1500; dan 2000 ppm dan setiap perlakuan diulang sebanyak 3 kali. Lima puluh biji gulma disusun di dalam petri dish yang'dialas dengan kertas saring dan dibasahi dengan larutan sesuai perlakuan. Petri dish diletakkan di dalam ger-minator datar selama 3 minggu. Hasil percobaan membuktikan bahwa perlakuan yang diberikan memiliki potensi dalam menekan perkecambahan gulma yang diuji. Secara umum terlihat bahwa peningkatan konsentrasi perlakuan diikuti oleh penekanan pertumbuhan peubah yang diamati. Perlakuan hanya memberikan pengaruh nyata terhadap persentase perkecambahan M. pudica.

Item Type: Article
Subjects: S Agriculture > SB Plant culture
Unit atau Lembaga: Fakultas Pertanian > Agronomy
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 21 Jun 2010 03:19
Last Modified: 22 Sep 2011 03:32
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/2675

Actions (login required)

View Item View Item