Repository Universitas Andalas

ARTIKEL PENELITIAN KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DALAM MASYARAKAT MINANGKABAU KONTEMPORER

Anggraini, Nini and Facrina, (2010) ARTIKEL PENELITIAN KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DALAM MASYARAKAT MINANGKABAU KONTEMPORER. lp-unand . (Unpublished)

[img] PDF
Download (209Kb)
[img] PDF
Download (79Kb)
[img] Microsoft Word
Download (262Kb)
[img] Microsoft Word
Download (59Kb)

Abstract

Hampir semua bentuk kekerasan dalam keluarga dilakukan oleh laki-laki (orang terdekat) dan korban pada umumnya perempuan. Ternyata data yang dikumpulkan dari seluruh dunia menyimpulkan bahwa anak perempuan dan wanita mempunyai resiko terbesar mengalami tindakan kekerasan di rumah mereka lebih besar daripada di tempat-tempat lain (Hasbianto, 1996). Pemukulan dan pemerkosaan terhadap istri atau anak perempuan, kawin incest dan penganiayaan terhadap pembantu rumah tangga adalah di antara bentuk-bentuk kekerasan terhadap perempuan dalam keluarga. Kecenderungan terjadinya kasus-kasus kekerasan dalam keluarga terhadap perempuan tercatat terus mengalami peningkatan setiap tahunnya, seperti terlihat pada Tabel 1 di bawah ini, Data lima tahun terakhir menunjukkan ada 50.530 kasus kekerasan dan setiap tahunnya meningkat rata-rata sebanyak 63%.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Unit atau Lembaga: Lembaga Penelitian Unand
Depositing User: lp Unand Ampera Warman
Date Deposited: 16 Jul 2010 02:09
Last Modified: 07 Mar 2011 03:46
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/3972

Actions (login required)

View Item View Item