Repository Universitas Andalas

PENENTUAN KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL ANTIBAKTERI DARI EKSTRAK TUMBUHAN Elatostema acuminata (Poir.) Bong

Masri, Machdawaty and Rustam , Erlina and Suri, Intan (2010) PENENTUAN KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL ANTIBAKTERI DARI EKSTRAK TUMBUHAN Elatostema acuminata (Poir.) Bong. Project Report. LP UNAND. (Unpublished)

[img] PDF (PENENTUAN KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL ANTIBAKTERI DARI EKSTRAK TUMBUHAN Elatostema acuminata (Poir.) Bong) - Published Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (610Kb)

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang Penentuan Konsentrasi Hambat Minimal Antibakteri Ekstrak Tumbuhan Elatostema acuminata (Poir.) Brong. Sampel tumbuhan diambil di daerah sekitar Ladang Padi/Hutan Raya Bung Hatta Kotamadya Padang.Tumbuhan diekstraksi di Laboratorium FMIPA Universitas Andalas Padang, sedangkan pemeriksaim Mikrobiologi dilakukan di Laboratorium Kesehatan di Padang. Dari hasil penelitian yang ditakukan terhadap bakteri gram positif Stapfuittococus aureus dan balleri gram negatif Shigella sonnei didapatkan bahwa Konsentrasi Hambat Minimal untuk Staphyllococcus eureus dan Shigella sonnei adalah sirma yaitu 5-2,5 mg/ml

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Unit atau Lembaga: Lembaga Penelitian Unand
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 25 Oct 2010 07:14
Last Modified: 22 Sep 2011 03:04
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/4533

Actions (login required)

View Item View Item