Repository Universitas Andalas

Pengukuran Tingkat Radioaktif Terumbu Karang Pantai Padang dalam Usaha Melestarikan Lingkungan Hidup

Elvaswer , Elvaswer and Wahyudi, Indra and Abbas , Alwis (2010) Pengukuran Tingkat Radioaktif Terumbu Karang Pantai Padang dalam Usaha Melestarikan Lingkungan Hidup. Project Report. LEMBAGA PENELITIAN UNAND. (Unpublished)

[img] PDF (Pengukuran Tingkat Radioaktif Terumbu Karang Pantai Padang dalam Usaha Melestarikan Lingkungan Hidup) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (473Kb)

Abstract

Telah dilakukan analisis kandungan radionuklida alam di dalam terumbu karang seperti : karang jari halus, karang jari besar, karang kaktus, karang bonsai, karang gadttang, karang cendawan, karang datar ,dan karang piring (Minang) yang berasal dari Pulau Pisang (daerah Pantai Air Manis Padang). Konsentrasi radionuklida alam Th-22&, Ra-226, Ra- 228 dan K-40 diukur dengan menggunakan Spektrometer Gamma- Hasil pengukuran memperlihatkan bahwa konsentrasi rata-rata radionuklida alam dalam terumbu karang tersebut bervariasi. Konsentrasi Th'2?8 berkisar dari (0,50 + 0,02)Bq/kg di dalam karang bonsai sampai (1,62 + 0,02) Bq/kg cli dalam karang gaduang. konsentrasi Ra-226 berkisar dari (0,45 :f 0,02) Bq&g di dalam karang jari besar sampai (5,83 t 0,06) Bq/kg di dalam karang cendawan, konsentrasi Ra-2?8 berkisar dari (0,72 t 0,06) Bq,Lg di dalam karang bonsai sampai (6,E0 + 0,10) Bq/kg di dalam karang cendarvan, dan konsentrasi K-40 berkisar dari (6,26 t 0,56) Bq/kg di dalam karang datar sampai (22,26 t 0,60) Bq/kg di dalam karang jari besar.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Unit atau Lembaga: Lembaga Penelitian Unand
Depositing User: girl 123 456
Date Deposited: 25 Oct 2010 05:54
Last Modified: 22 Sep 2011 07:41
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/4737

Actions (login required)

View Item View Item