Repository Universitas Andalas

STUDI PEMBUATAN VELVA SIRSAK (Annona muricata Linn) DENGAN BAHAN PENSTABIL TEPUNG MAIZENA

Lides, Vitri (2009) STUDI PEMBUATAN VELVA SIRSAK (Annona muricata Linn) DENGAN BAHAN PENSTABIL TEPUNG MAIZENA. Other thesis, Fakultas Teknologi Pertanian.

[img] PDF (STUDI PEMBUATAN VELVA SIRSAK (Annona muricata Linn) DENGAN BAHAN PENSTABIL TEPUNG MAIZENA) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (369Kb)

Abstract

Penelitian tentang studi pembuatan velva sirsak dengan bahan penstabil tepung maizena telah dilaksanakan di Laboratorium Teknologi Hasil Pertanian Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Andalas Padang mulai bulan Juni sampai Agustus 2008. Penelitian bertujuan untuk mengetahui jumlah pemakaian tepung maizena yang tepat dalam pembuatan velva sirsak sehingga diperoleh velva yang menpunyai karakterisiik dan organoleptik yang paling baik. Rancangan yang digunakan yaitu Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 3 ulangan. Data yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan sidik ragam dengan uji F. Jika F hitung lebih besar dari F tabel, maka dilanjutkan dengan uji Duncan's New Multiple Range lesl (DNMRT) pada taruf 5Yo. Perlakuan penggunaan bahan penstabil tepung maizena pada pembuatan velva sirsak yaitu (A) 0,25%, (B) 0,50%, (C) 0,15% dan (D) 1,00%o. Velva sirsak dengan bahan penstabil tepung maizena yang terbaik dari segi organoleptik adalah dengan pemberian bahan penstabil 1,00% dengan nilai tekstur 4,333 (suka), aroma 3,933 (suka), warna 3,600 (suka) dan rasa 4,067 (suka), dengan karakteristik velva sirsak sebagai berikut ; overrun 6,6670 , kecepatan pelelehan 2A333 menit, total padatan 27,Al2Yo, total asam 0,546o%, vitamin C 93,325 mg/l00g dan total mikroba I,967 x 103 koloni/ml.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Teknologi Pertanian > Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 22 Nov 2010 15:19
Last Modified: 22 Nov 2010 15:19
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/5825

Actions (login required)

View Item View Item