Repository Universitas Andalas

KETERSEDIAAN FOSFOR PADA TANAH SAWAH BERIRIGASI SETENGAH TEKNIS, IRIGASI SEDERHANA, DAN SAWAH TADAH HUJAN

Nasirwan, Nasirwan (2010) KETERSEDIAAN FOSFOR PADA TANAH SAWAH BERIRIGASI SETENGAH TEKNIS, IRIGASI SEDERHANA, DAN SAWAH TADAH HUJAN. Other thesis, Fakultas Pertanian.

[img] PDF ( KETERSEDIAAN FOSFOR PADA TANAH SAWAH BERIRIGASI SETENGAH TEKNIS, IRIGASI SEDERHANA, DAN SAWAH TADAH HUJAN) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (490Kb)

Abstract

Bertambahnya fosfor tersedIa pada sawah tergenang umumnya ditunjukan oleh reduksI ferri-fosfat (yang tak larut) menjadi ferro-fosfat (yang larut) pada suaiu pi- hak dan hidrolIsa Al-fosfat dan Fe-fosfaf dilain pihak. Masa-masa oksidasi-reduksi yang disebabkan oleh perbeda- an sistim irigasi, akan menyebabkan ketersediaan fosfor yang berbeda pUla pada tanah sawah tersebut. Jadi me ningkatnya Fe'' pada tanah tergenang (suasana reduksi) akan neningkatkan ketersediaan fosfor. Untuk melihat keadaan ini telah dilakukan penelitian berupa survei- tanah di tanah-tanah sawah yang berada di daerah irigasi Batang Tampo, Kecamatan Perwakilan Lintau Buo f, Kecamatan Lintau Buo, Kabupaten Tanah Datar, dan analisis kimia tanarhnya..dil-akuhan dl Laboratorium Tanah dan Tanaman Balitan Sukarami sejak bul-an Juni sapai bu- 1an Oktober 1991. Penelitian ini dilakukan terhadap 3 sistim irigasi (yaitu irigasi setengah teknis, irigasi sederhana, dan tadah hujan), dilakukan dengan J ulangan. Rancangan yang dipakai adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) dan uji lanjutan DNMRT. Dari hasil analisis kimia tanah didapatkan, bahwa ketersediaan Josfor darl tanah salvah beriri6asi setengah teknis, irigasi sederhana, dan tadah hujan adaLah tidak berbeda nyata menurut statistik akibat sistj-m irigasi yang dipunyai oleh sawah tersebut. Hal ini disebabkan oleh pH, ketersediaan Ca, Mg, Mo, C-organik, dan Fe (ter- utama) tidak memperlihatkan perbedaan yang nyata. Tapi K-dd berbeda nyata akibat sistim irigasl, hal in1 mung- kin disebabkan oleh proses penghanyutan. Menurut angka P-tersedia menj-ngkat dengan semakin baiknya sistin j-rigasi. Dil-ihat secara umum, p-tersedia tanah-tanah sawah ini adalah tergolong sangat tinggi, hal in1 nungkin karena pemupukan P yang dllakukan terus-mene- rus. Disini penulis menyarankan agar dilakukan peneliti- an lanjutan mengenai pertumbuhan dan produksi padi pada tanah-tanah sawah tersebut, tanpa melakukan pemupukan fosfat.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Pertanian > Sosial Ekonomi Pertanian
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 24 Nov 2010 05:23
Last Modified: 22 Sep 2011 07:25
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/6010

Actions (login required)

View Item View Item