Repository Universitas Andalas

TANGGUNG JAWAB PARA PIHAK DALAM PERJANJIAN JUAL BELI MELALUI INTERNET DITINJAU DARI KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA

Hariady, Freddy Yudha (2008) TANGGUNG JAWAB PARA PIHAK DALAM PERJANJIAN JUAL BELI MELALUI INTERNET DITINJAU DARI KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA. Other thesis, Fakultas Hukum.

[img] PDF (TANGGUNG JAWAB PARA PIHAK DALAM PERJANJIAN JUAL BELI MELALUI INTERNET DITINJAU DARI KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (497Kb)

Abstract

Perjanjian jual beli melalui internet lahir karena peningkatan jumlah user dan warnet yang memberi peluang usaha hagi para pengusaha dengan membuat website e-commerce, perjanjian jual beli tersebut dibuat dalam sebuah website yang dibrrat dan digunakan penjual clalam menawarkan proDuknya elan hanrs memenuhi ketentuan-ketentuan informasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur dan lahirnya perjanjian jual beli melalui internet, bentuk tanggung jawab penjual jika barang pesanan tidak sesuai berkurang nilainya dan akibatnya jika terjadi wanprestasi oleh pembeli dalam melakukan pembayaran. Metode penelitian yang dipakai dalam penulisan skripsi ini adalah bersifat dekriptif, pendekatan masalah yang digunakan yaitu normatif, sumber data primer yaitu dengan mengumpulkan bahan-bahan dari beberapa litelatur serta melihat undang-undang yang mengatur.Hasil penelitian memperlihatkan prosedur dan lahirnya Perjanjian jual beli melalui internet jual beli dimulai dengan kunjungan pembeli pada website toko online yang di dalamnya memuat penawaran produk- produk tertentu oleh pedual bila konsumen setuju pada persyaratannya, konsumen akan mengisi order mail yang telah disediakan penjual, setelah itu konsumen dapat melakukan pembayaran dan selanjutnya barulah proses pengiriman.mengenai ganti kerugian terhadap barang yang cacat dapat diperoleh konsumen dengan cara mengembalikan barangnya dengan menunfut pengembalian harga pembelian jika terjadi wanprestasi oleh pembeli datam melakukan pembayaran dengan sistem pembayaran dengan kartu kredit, seperti belum atau tidak mampu untuk membayar maka pembeli selaku pengguna kartu kredit yang tidak memenuhi prestasinya setelah itu dapat dituntut secara hukum baik melalui Pengadilan maupun melalui non-pengadilan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: girl 123 456
Date Deposited: 29 Nov 2010 08:13
Last Modified: 29 Nov 2010 08:13
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/6235

Actions (login required)

View Item View Item