Repository Universitas Andalas

KARAKTERISASI MORFOLOGI DAN AGRONOMI PLASMA NUTFAH PADI (Oryza sativa L) LOKAL ASAL KABUPATEN PESISIR SELATAN

Widyastuti, Yoan (2009) KARAKTERISASI MORFOLOGI DAN AGRONOMI PLASMA NUTFAH PADI (Oryza sativa L) LOKAL ASAL KABUPATEN PESISIR SELATAN. Other thesis, Fakultas Pertanian.

[img]
Preview
PDF (KARAKTERISASI MORFOLOGI DAN AGRONOMI PLASMA NUTFAH PADI (Oryza sativa L) LOKAL ASAL KABUPATEN PESISIR SELATAN) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (432Kb) | Preview

Abstract

Penelitian karakterisasi Morfologi dan Agronomi Plasma Nutfah Padi (Oryza sativa L) Lokal asal Kabupaten Pesisir Selatan ini telah dilakukan di Kebun Basah (Sawah) Fakultas Pertanian Universitas Andalas dari bulan Januari sampai Juli 2008. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif yaitu pengambilan sampel secara sengaja Qturposive sampling), dengan menggunakan sepuluh genotipe padi lokal asal Kab. Pesisir Selatan yaitu : Padi Balam, Erkasaus, Bakwan, Sirandah Payuang, Mundam, Sarai Sarumpun, Banang Sahalai, Padi Kuniang, Sirandah Kuniang, Pilihan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengamati karakter morfologi dan agronomi genotipe padi lokal dalam koleksi untuk dapat dimanfaatkan sebagai sumber gen dalam menghasilkan padi varietas baru yang berdaya hasil tinggi dan untuk mengetahui tingkat keragaman diantara genotipe yang diuji dengan analisis keragaman dan kekerabatan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Pertanian > Agronomy
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 16 Feb 2011 09:48
Last Modified: 16 Feb 2011 09:48
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/6659

Actions (login required)

View Item View Item