ALAM, FIDE FIKO (2008) ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI). Other thesis, FAKULTAS EKONOMI.
|
PDF (ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI))
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (367Kb) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pergaruh profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan, risiko bisnis, growth saLes, biaya keagenan, kebijakan dividen dan kepemilikan internal terhadap struktur modal pada industri food and beverange yang terdaftar di Bursa Eiek lndonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunde yang di dapatkan melalui laporan keuangan perusahaan. sampel yang diteliti sebamyak 18 perusahaan dallam periode 2002-2007. teknik kriteria tertentu pada perusahaan yang di terliti. variabel dependen yang digunakan dalam penelitina ini adalah struktur modal (long-term debt ratio), sedangkan variabel independen adalah profitabilitas, liquiditas, ukuran perusahaan, risi, grow sales, biaya keagenan, kebijakan divident dan kepemilikan internal, Dalam penelitian ini digunakan metoda analisis regresi berganda, setelah melakukan pengujian didapat bahwa dari semua variabel yang diteliti hanya hanya kepemilikan internal yang berpengaruh signifikan terhadap struktur model sedangkan variabel lain, profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan, risiko bisnis, grow sales, biaya keagenan dan kebijakan dividen tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal. selain itu secara bersama-sama variabel independen yang digunakan tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal perusahaan.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Unit atau Lembaga: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | KREATIF zulka hendri |
Date Deposited: | 18 Feb 2011 00:43 |
Last Modified: | 18 Feb 2011 00:43 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/6706 |
Actions (login required)
View Item |