Repository Universitas Andalas

Analisis Pengaruh Fluktuasi Perekonomian Dunia Terhadap Stabilitas Moneter di lndonesia 2002(1) - 2007(12)

Permana, Fikri.C. (2008) Analisis Pengaruh Fluktuasi Perekonomian Dunia Terhadap Stabilitas Moneter di lndonesia 2002(1) - 2007(12). Other thesis, FAKULTAS EKONOMI.

[img]
Preview
PDF (Analisis Pengaruh Fluktuasi Perekonomian Dunia Terhadap Stabilitas Moneter di lndonesia 2002(1) - 2007(12)) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (407Kb) | Preview

Abstract

Peneltian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh flulauasi perekonomian dunia terhadap stabilitas moneter di Indonesia serta menganalisis seberapa besar pengoruh yariabel dunia dan domestik dalam menjelaskan fluktuasi moneter dan makroekonomi di Indonesia . Data yang digunakan adalah data sekunder dari tahun 2002(1) - 2007(12) yang bersumber dari publikasi Badan Pusat Statistik, Bank Indonesia, Energi Information Administration dan Fed reserve. Sedangkan metode yang digunakan adalah metode multiequotion lineqr time-series menggunakan model SVAR Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah variabel eksternal memang men pengaruhi variabel domestik yang diobservasi. Dan dalam meredqm dampak yang ditimbulkan akibat goncangan eksternal yang ada, variabel tingkat suku btmga domestik (i) dan nilai tukar rupiah (eR) harus lebih diperhatikan. Sementara itu dari dalam negeri negeri sendiri, dalom rangka menjaga stabilitas moneter dan mskroekonomi Indonesia, variabel-variabe/ domestik yang ada haruslah juga tetap diperhatiknn, karena antar variabel domestik yang di observasi mentiliki keterknitan dengon variabel domestik lainnya,

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: KREATIF zulka hendri
Date Deposited: 18 Feb 2011 10:35
Last Modified: 18 Feb 2011 10:35
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/6960

Actions (login required)

View Item View Item