Kurniawan, Hendra (2010) ANALISA BAURAN PEMASARAN TERHADAP MINAT BELI SEPEDA MOTOR MEREK HONDA DI KOTA PADANG. Other thesis, Fakultas Ekonomi.
|
PDF (ANALISA BAURAN PEMASARAN TERHADAP MINAT BELI SEPEDA MOTOR MEREK HONDA DI KOTA PADANG)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (502Kb) | Preview |
Abstract
Dalam skripsi ini membahas tentang analisa bauran pemasaran terhadap minat beli sepeda motor merek Honda yang dilaksanakan pada bulan April 2009 sampai Januari 2010 dengan ruang lingkup Kota Padang. Dimana tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui variabel - variabel bauran pemasaran (produk/product, harga/price, distribusi/place dan promosi/promotion) yang mempengaruhi minat beli konsumen terhadap sepeda motor merek Honda. Penelitian ini menggunakan metode analisa kualitatif dan kuantitatif, dimana data yang didapat dibandingkan antara kondisi yang nyata dengan kondisi yang ideal dengan menggunakan literatur-literatur yang ada. Untuk metode kuantitatif, data yang didapat berupa angka yang diolah ke dalam formula statistik. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh yang signifikan antara variabel bauran pemasaran (produk/product, harga/price, distribusi/place dan promosi/promotion) terhadap minat beli sepeda motor merk Honda. Dimana variabel bauran pemasaran produk (product) yang paling signifikan pengaruhnya, yaitu sebesar 2.963 atau 29.63%.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Unit atau Lembaga: | Fakultas Ekonomi > Manajemen |
Depositing User: | masanori sari ariningsih |
Date Deposited: | 23 Feb 2011 06:11 |
Last Modified: | 23 Feb 2011 06:11 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/7211 |
Actions (login required)
View Item |