Repository Universitas Andalas

PERAN SATUAN KERJA AUDIT INTERNAL (SKAI) DALAM PENILAIAN RESIKO KREDIT INVESTASI UNTUK MENGURANGI TINGKAT NON PERFORMING LOAN (NPL) (Studi Kasus Pada Pt. BNI 46 (persero) Cabang Utama Padang).

YULIANDROFI, SUVINO (2009) PERAN SATUAN KERJA AUDIT INTERNAL (SKAI) DALAM PENILAIAN RESIKO KREDIT INVESTASI UNTUK MENGURANGI TINGKAT NON PERFORMING LOAN (NPL) (Studi Kasus Pada Pt. BNI 46 (persero) Cabang Utama Padang). Other thesis, FAKULTAS EKONOMI.

[img]
Preview
PDF (PERAN SATUAN KERJA AUDIT INTERNAL (SKAI) DALAM PENILAIAN RESIKO KREDIT INVESTASI UNTUK MENGURANGI TINGKAT NON PERFORMING LOAN (NPL) (Studi Kasus Pada Pt. BNI 46 (persero) Cabang Utama Padang).) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (315Kb) | Preview

Abstract

Meningkatnya kredit macet pada Bank-bank di Indonesia menjadi suatu pemikiran bagi penulis untuk melalcrkan penelitian. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peranan audit internal dalam penilaian resiko kredit investasi untuk mengurangi tingkat Non Performing Loan (NPL) . Penelitian ini dilakukan di PT Bank Negara Indonesia Tbk Cabang Utama Padang. Sedangkan alat pengumpulan data, penulis melakukan wawancara dan observasi langsung ke lapangan. Metode penelitian yang digunakan adalatr adalah metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Analisa data yang dilakukan dengan melihat dari dua segi, yaitu antara teori yang telah diperoleh dibandingkan dengan kenyataan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa dengan dilaksanakannya audit internal oleh Satuan Kerja Audit Internal, ternyata pemberian kredit sudah sesuai dengan prosedur yang ada dan tingkat NPLnya terbukti makin kecil. Jadi pelaksanaan audit internal terbukli dapat mengurangi risiko kredit investasi.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: KREATIF zulka hendri
Date Deposited: 23 Feb 2011 06:13
Last Modified: 23 Feb 2011 06:13
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/7240

Actions (login required)

View Item View Item