Repository Universitas Andalas

ANALISIS KETERSEDIAAN PAKAN HIJAUAN UNTUK PENGEMBANGAN USAHA TERNAK SAPI DI KENAGARIAN SITIUNG

Andika, Tomi (2010) ANALISIS KETERSEDIAAN PAKAN HIJAUAN UNTUK PENGEMBANGAN USAHA TERNAK SAPI DI KENAGARIAN SITIUNG. Other thesis, Fakultas Peternakan.

[img]
Preview
PDF (ANALISIS KETERSEDIAAN PAKAN HIJAUAN UNTUK PENGEMBANGAN USAHA TERNAK SAPI DI KENAGARIAN SITIUNG) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (530Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Kenagarian Sitiung, Kabupaten Dharmasraya mulai dari tanggal 13 November sampai 4 Desember 2008. Tujuan dari penelitian ini adalah : 1). Untuk mengetahui seberapa banyak jumlah pakan hijauan yang tersedia saat ini di Kenagarian Sitiung. 2). Mengetahui bagaimana potensi ketersediaan pakan hijauan di Kenagarian Sitiung untuk usaha peternakan sapi dimasa mendatang. Penelitian ini menggunakan metoda analisis data sekunder, dengan memakai rumus indeks daya dukung dan kemampuan wilayah dalam menghasilkan hijauan alami yang dipakai Sumanto dan Juarini (2006).

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Unit atau Lembaga: Fakultas Perternakan > Produksi Ternak
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 25 Feb 2011 14:10
Last Modified: 25 Feb 2011 14:10
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/7704

Actions (login required)

View Item View Item