Repository Universitas Andalas

Rencana Pelaksanaan Pembangunan Puskesmas Perkotaan Kota Bukittinggi

Mahrani, Mahrani and Husni, Mariyatil (2008) Rencana Pelaksanaan Pembangunan Puskesmas Perkotaan Kota Bukittinggi. Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF (Rencana Pelaksanaan Pembangunan Puskesmas Perkotaan Kota Bukittinggi) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (363Kb) | Preview

Abstract

Pembangunan Puskesmas Perkotaan Kota Bukittinggi ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan sarana dan prasarana kesehatan di kota Bukittinggi, dengan dibangunnya Puskesmas Perkotaan ini berarti dinas kesehatan kota Bukittinggi telah memberikan pelayanan tentang kesehatan kepada masyarakat, khususnya masyarakat disekitar Puskesmas tersebut. Gedung ini terdiri dari dua lantai dengan struktur utama menggunakan beton bertulang K-225 ( Pek. Kolom, Balok, dan Plat beton ), dengan menggunakan pondasi batu kali dan pondasi sumuran. Dalam perhitungan kembali Rencana Anggaran Biaya (RAB) didapat nilai proyek sebesar Rp.2.512.591.00 (Dua Milyar Lima Ratus Dua Belas Juta Lima Ratus Sembilan Puluh Satu Ribu Rupiah). Pengendalian biaya dan waktu memakai metoda NWP dan Time Schedule, dengan lama pekerjaan selama 20 minggu. Pada tinjauan khusus hanya mengecek ulang dimensi poor dan mencari pengulangan poor pondasi sumuran.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 18 Apr 2011 14:46
Last Modified: 05 Oct 2011 07:09
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/11255

Actions (login required)

View Item View Item