Meilinda, Meilinda (2008) Pengaruh Pemilihan Waktu Pengenalan Makanan Pendamping ASI terhadap Status Gizi Bayi dan Balita Usia 6-36 Bulan di Kabupaten Agam. Masters thesis, Program Pasca Sarjana Universitas Andalas.
|
PDF (Pengaruh Pemilihan Waktu Pengenalan Makanan Pendamping ASI terhadap Status Gizi Bayi dan Balita Usia 6-36 Bulan di Kabupaten Agam)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (484Kb) | Preview |
Abstract
Kekurangan gizi dapat mengakibatkan terjadinya penurunan intelejensia, tingginya angka kematian bayi dan ibu serta rendahnya produktivitas kerja. Pemilihan waktu pengenalan makanan pendamping ASI merupakan salah satu hal yang menentukan pertumbuhan dan perkembangan bayi. Penelitian dilakukan di Kabupaten Agam dengan jumlah sampel sebesar 222 sampel dengan wilayah penelitian Kecamatan Tilatang Kamang, Kecamatan IV Angkat dan Kecamatan Lubuk Basung. Terdapat dua variabel terikat pada penelitian ini yaitu status gizi bayi balita dan kejadian diare.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Unit atau Lembaga: | Kedokteran > Program Pascasarjana S2 Biomedik |
Depositing User: | masanori sari ariningsih |
Date Deposited: | 27 May 2011 03:04 |
Last Modified: | 12 Oct 2011 07:34 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/13481 |
Actions (login required)
View Item |