Repository Universitas Andalas

MASALAH MAKAN PADA ANAK

Lubis, Gustina (2014) MASALAH MAKAN PADA ANAK. Majalah Kedokteran Andalas, 29 (1).

[img] Microsoft Word
Download (27Kb)
[img] Microsoft Word (MASALAH MAKAN PADA ANAK) - Published Version
Download (131Kb)

Abstract

Makan pada anak adalah suatu peroses belajar, oleh sebab itu dalam perkembangannya sering timbul masalah, terutama pada anak yang mangalami gangguan tumbuh kembang dan retardasi mental. Makan merupakan rangkaian proses kegiatan motorik yang kompleks, meliputi proses mengunyah dan menelan. Kedua kegiatan ini memerlukan koordinasi otot-otot di daerah mulut, orofarings, farings, larings dan esofagus. Sensasi tubuh di daerah tersebut merupakan hal penting pada proses menelan dan perlindungan saluran nafas dan sangat tergantung pada input sensorik ke pusat menelan di otak. Gangguan perkembangan merupakan ketidak mampuan di dalam fungsi motorik dan kognitif dalam derajat yang berbeda-beda. Oleh sebab itu masalah makan pada anak harus mendapat perhatian dari semua pihak agar tidak menimbulkan dampak negatif dalam proses tumbuh kembang anak tersebut. Kata kunci : anak, masalah makan

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Unit atau Lembaga: Kedokteran > Program Pendidikan Dokter
Kedokteran > Psikologi > Program Pendidikan Dokter
Kedokteran > Psikologi > Program Pendidikan Dokter
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 21 May 2010 03:24
Last Modified: 06 Jul 2015 04:40
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/158

Actions (login required)

View Item View Item