Repository Universitas Andalas

Seni Pertunjukan dan Fungsinya

Eka Meigalia, EK (2010) Seni Pertunjukan dan Fungsinya. [Teaching Resource] (Unpublished)

[img] PDF (Seni Pertunjukan & Fungsinya)
Download (60Kb)

Abstract

Seni pertunjukan berarti “tontonan yang bernilai seni,” yang disajikan sebagai pertunjukan di depan penonton (Murgiyanto, 1996: 153). Untuk menyajikan sebuah pertunjukan tersebut dibutuhkan unsur-unsur pendukungnya, antara lain pemain, penonton, pesan yang disampaikan, dan cara penyampaian yang khas. Selain itu, unsur ruang dan waktu juga menjadi hal yang sangat penting dari sebuah pertunjukan (Murgiyanto, 1996: 156). Pada dasarnya, sebuah seni pertunjukan memiliki fungsi yang terkait dengan pemenuhan kebutuhan manusia. Beberapa fungsi dari pertunjukan tersebut antara lain fungsi religius, fungsi sosial, fungsi pendidikan, fungsi estetik, dan fungsi ekonomi. Fungsi-fungsi yang terdapat dalam sebuah pertunjukan terkadang tidak hanya satu, tapi bisa lebih. Hal itu tergantung dengan kebutuhan manusia itu sendiri.

Item Type: Teaching Resource
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GR Folklore
N Fine Arts > NX Arts in general
Unit atau Lembaga: Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Minangkabau
Depositing User: Sastra dan Tradisi Eka Meigalia
Date Deposited: 31 Aug 2010 08:01
Last Modified: 07 Mar 2011 06:52
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/4118

Actions (login required)

View Item View Item