Hendri.M, Hendri. (2010) PENGARUH KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN GO PUBLIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA. Other thesis, Fakultas Ekonomi.
|
PDF (PENGARUH KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN GO PUBLIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (320Kb) | Preview |
Abstract
Dalam menghadapi persaingan bisnis global yang semakin kompetitif, perusahaan harus mengambil langkah - langkah yang tepat dalam upaya mengembangkan usahanya dan meraih tingkat profitabilitas yang optimal. Salah satu langkah perusahaan untuk memenangkan persaingan adalah dengan melakukan penggabungan usaha seperti merger, konsolidasi dan akuisisi. Akuntansi sering dianggap sebagai investasi pada perusahaan anak yaitu suatu penguasaan mayoritas saham perusahaan lain sehingga tercipta hubungan perusahaan - perusahaan induk dan anak. balam akuisisi, salah satu perusahaan yang bergabung masih hidup, dimana salah satu perusahaan yaitu pengakuisisi memperoleh kendali atas aktiva bersih dan operasi perusahaan yang diakuisisi dengan memberikan aktiva tertentu, mengakui suatu kewajiban atau mengeluarkan saham. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan bukti empiris mengenai perbedaan kinerja keuangan perusahaan sebelum dan sesudah akuisisi. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan - perusahaan yang go publik yang terdaftar di bursa Efek Jakarta dari berbagai sektor industri.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Unit atau Lembaga: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | KREATIF zulka hendri |
Date Deposited: | 24 Feb 2011 14:28 |
Last Modified: | 24 Feb 2011 14:28 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/7521 |
Actions (login required)
View Item |