Nofriyanti, Yesi (2008) PENGGUNAAN RESIDU KUTUB DALAM MENYELESAIKAN INTEGRAL FUNGSI REAL. Other thesis, Fakultas MIPA.
|
PDF (PENGGUNAAN RESIDU KUTUB DALAM MENYELESAIKAN INTEGRAL FUNGSI REAL)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (229Kb) | Preview |
Abstract
Jika fungsi f(z) analitik pada dan di dalam lintasan tertutup sederhana C yang berorientasi positif, kecuali pada berhingga banyaknya titik singular z1,z2,...,zk, di bagian dalam C. metode pengintegralan kompleks ini, dikenal dengan metode pengintegralan residu yang menghasilkan suatu cara sederhana namun elegan untuk menghitung berbagai integral fungsi real tertentu. Kata Kunci : Analitik, lintasan tertutup sederhana, singular, residu.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics |
Unit atau Lembaga: | Fakultas MIPA > Matematika Paca Sarjana > Doktor > Fakultas MIPA > Matematika Fakultas MIPA > Matematika |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 28 Mar 2011 07:55 |
Last Modified: | 06 Oct 2011 03:50 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/9490 |
Actions (login required)
View Item |