Repository Universitas Andalas

PELAKSANAAN PENGANGKUTAN MINYAK IMPOR MELALUI LAUT ( Studi Pada PT. Pertamina Teluk Kabung padang )

Putra, Langgeng (2008) PELAKSANAAN PENGANGKUTAN MINYAK IMPOR MELALUI LAUT ( Studi Pada PT. Pertamina Teluk Kabung padang ). Other thesis, Fakultas Hukum..

[img]
Preview
PDF (PELAKSANAAN PENGANGKUTAN MINYAK IMPOR MELALUI LAUT ( Studi Pada PT. Pertamina Teluk Kabung padang )) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (348Kb) | Preview

Abstract

Tak dapat dipungkiri betapa pentingnya minyak untuk kebutuhan dalam negeri. Sekalipun termasuk negara pengekspor minyak (walaupun akhir-akhir ini pemerintah menyatakan keluar dari kesatuan negara-negara pengekspor minyai (OPEC)) namun pada sisi lain juga merupakan negara pengimpor minyak. Ekspor minyak mentah untuk kemudian impor minyak jadi, tentu saja untuk keperluan ini memerlukan transaksi ekspor impor.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: SSi Resta Yanda
Date Deposited: 01 May 2011 01:01
Last Modified: 01 May 2011 01:01
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/10699

Actions (login required)

View Item View Item