Repository Universitas Andalas

Pendokumentasian Makanan Adat dalam Upacara Perkawinan di Nagari Balimbing Kecamatan Rambatan Kabupatan Tanah Datar

RIFDAWATI, RIFDAWATI (2008) Pendokumentasian Makanan Adat dalam Upacara Perkawinan di Nagari Balimbing Kecamatan Rambatan Kabupatan Tanah Datar. Other thesis, Fakultas Sastra.

[img]
Preview
PDF (Pendokumentasian Makanan Adat dalam Upacara Perkawinan di Nagari Balimbing Kecamatan Rambatan Kabupatan Tanah Datar) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (318Kb) | Preview

Abstract

RIFDAWATI, 2009. "Pendokumentasian Makanan Adat dalam Upacara Perkawinan di Nagari Balimbing Kecamatan Rambatan Kabupatan Tanah Datar". Skripsi S1 Fakultas Sastra Universitas Andalas Padang. Penelitian ini didasari bahwa makanan mempunyai aspek budaya yang berkaitan dengan kepercayaan dan tredisi. Dengan kata lain makanan memiliki makna dan arti tersendiri bagi masyarakat yang menggunakan makanan tersebut. Salah satunya dapat dilihat dalam upacara perkawinan di Nagari Balimbing yang memiliki sejumlah makanan adat. Makna makanan ini hanya dipahami atau dimiliki oleh masyarakat di Nagari Balimbing. Oleh karena itu, penelitian ini penting dilakukan. Tujuan penelitian ini mengungkapkan jenis makanan adat dan makna dari setiap makanan adat yang ada dalam upacara perkawinan di Nagari Balinibing. Penelitian ini diarahkan pada pendokumentasian makanan adat dalam upacara adat perkawinan di Nagari Balimbing berdasarkan pengarsipan folklor.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Unit atau Lembaga: Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Minangkabau
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 19 Apr 2011 09:34
Last Modified: 07 Oct 2011 07:37
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/10839

Actions (login required)

View Item View Item