Citra, Enda Eko (2008) THE ECONOMIC DOMINATION OF BOURGEOIS OVER PROLETARIAT AS REFLECTED IN THOMAS HARDY'S "TESS OF THE D'URBERVILLES". Other thesis, Fakultas Sastra.
|
PDF (THE ECONOMIC DOMINATION OF BOURGEOIS OVER PROLETARIAT AS REFLECTED IN THOMAS HARDY'S "TESS OF THE D'URBERVILLES")
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (417Kb) | Preview |
Abstract
Penelitian ini membahas tentang kontradiksi-kontradiksi yang disebabkan oleh masalah ekonomi dimasyarakat Inggris pada awal abad 19, yang melibatkan dua kelas ekonomi yang berbeda yaitu kelas atas (borjuis) dan kelas bawah (proletar), yang digambarkan oleh Thomas Hardy dalam novelnya Tess of the D'urbervilles. Penelitian ini bersifat kualitatif. Data yang digunakan merupakan gabungan dari buku-buku dan artikel yang berhubungan dengan masalah yang dikaji oleh penulis, baik dari media cetak maupun media digital. Dalam menganalisa kontradiksi-kontradiksi tersebut, penulis menggunakan teory Reflelesi yang dikembangkan oleh Georg Lukacks, yang merupakan pengembangan dari teory Marxist oleh Karl Marx. Teori ini menganalisa tentang dampak- dampak buruk yang ditimbulkan oleh system ekonomi kapitalis. Dari peelitian ini, penulis menyimpulkan bahwa dominasi ekonomi yang dilakukan oleh kaum borjuis terhadap kaum proletar menimbulkan kesenjangan sosial dan perilaku buruk terhadap proletar, seperti ketidakpedulian akan hak para pekerja, perlakuan buruk terhadap pekerja dan rakyat miskin serta pemanfaatan tenaga kerja yang berlebihan oleh kaum borjuis.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > P Philology. Linguistics |
Unit atau Lembaga: | Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Inggris |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 19 Apr 2011 09:27 |
Last Modified: | 27 Sep 2011 06:39 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/10895 |
Actions (login required)
View Item |