Repository Universitas Andalas

PEMANFAATAN MIKROKONTROLER SEBAGAI SIMULASI PENGENDALI SOLAR TRACKER UNTUK MENDAPATKAN ENERGI MAKSIMAL

Susanto, Susanto (2008) PEMANFAATAN MIKROKONTROLER SEBAGAI SIMULASI PENGENDALI SOLAR TRACKER UNTUK MENDAPATKAN ENERGI MAKSIMAL. Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF (PEMANFAATAN MIKROKONTROLER SEBAGAI SIMULASI PENGENDALI SOLAR TRACKER UNTUK MENDAPATKAN ENERGI MAKSIMAL) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (366Kb) | Preview

Abstract

Pemakaian solar cell untuk menghasilkan energi listrik sudah mulai banyak dilakukan. Kebanyakan kondisi pembangkit bersifat statis yaitu posisi dari solar cell tetap, sehingga bila cahaya matahari berubah arah maka penerimaan energi matahari oleh solar cell tidak maksimal. Untuk proyek kali ini mencoba mengaplikasikan bagaimana supaya posisi solar cell selalu mendapatkan cahaya yang cukup yaitu dengan memberi penggerak posisi. Dengan menggunakan 3 buah sensor LDR untuk posisi pada solar cell, yaitu pada posisi 45 derajat menghadap ke timur pada sensor 1, posisi 0 derajat/mendatar pada sensor 2 dan posisi 45 derajat menghadap ke barat pada sensor 3. Pergerakan posisi solar cell ini bergerak dengan menggunakan motor dc yang dikontrol oleh mikrokontroler berdasarkan inputan dari pembacaan pisisi sensor.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 19 Apr 2011 02:18
Last Modified: 11 Oct 2011 03:39
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/11586

Actions (login required)

View Item View Item