Yani, Indra (2008) PERAWATAN DAN PERBAIKAN SISTEM BAHAN BAKAR MULTIPOINT FUEL INJECTION (MPI) PADA MITSUBISHI KUDA TIPE 4G63. Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.
|
PDF (PERAWATAN DAN PERBAIKAN SISTEM BAHAN BAKAR MULTIPOINT FUEL INJECTION (MPI) PADA MITSUBISHI KUDA TIPE 4G63)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (333Kb) | Preview |
Abstract
Engine merupakan bagian utama dalam sebuah mobil yang berfungsi sebagai media penggerak dengan prinsip kerja gerakan piston turun-naik di dalam silinder. Gerakan piston tersebut dapat tercapai diantaranya dengan sistem bahan bakar multipoint fuel injection (MPI). Tugas Akhir ini disusun dari berbagai sumber seperti studi kepustakaan, pengalaman penulis dan pengamatan di lapangan. Komponen utama dari sistem bahan bakar multipoint fuel injection (MPI) adalah engine control unit (ECU). ECU ini adalah otak dari semua sistem yang ada pada kendaraan tersebut. Perawatan dan perbaikan pada sistem bahan bakar harus dilakukan secara teratur untuk menjaga dan mempertahankan kualitas peralatan agar dapat berfungsi dengan baik. Perawatan pada sistem bahan bakar harus dilakukan sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan guna untuk mencegah timbulnya kerusakan lebih parah.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery |
Unit atau Lembaga: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 21 Apr 2011 23:57 |
Last Modified: | 12 Oct 2011 03:23 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12061 |
Actions (login required)
View Item |